Thursday, November 27, 2008

"Cara Pasang Overlay Layout Pon & Zi Dengan Mudah"

saya akan mengulas tuntas ,sebab saya sudah pernah mencoba overlay ini.
  1. pertama yang kita lakukan adalah cukup mudah,download terlebih dahulu file nya disini:http://www.ziddu.com/download/2211427/ponANDzi.zip.html
  2. setelah download extrak dan buka isinya yang nantinya berupa note pad.
  3. di bagian atas ada tampilan menu,pilih edit,lalu pilih replace,maka kita disuruh memasukan kata USER ID didalam kolom find what,untuk replace with masukan nomor id friendster kalian,tekan find next,kalau kalian tidak tahu nomor id kalian,kalian masuk menu help di friendster kalian,lalu pilih menu "read more faq's/send us a question" maka di sisi kiri atas akan muncul nomor id kalian,disitu tertulis log in as:'nomor id kalian'
  4. buka generator overlay disini:www.markyctrigger.com
  5. copy semua file di note pad tersebut dan masukan di generator kolom html/url.
  6. tekan kata ini:hide default profile dan profile choser.
  7. ganti kata "do you want OG profile to load?" dengan kata anda,supaya waktu membuka friendster anda akan muncul tulisan pembuka.
  8. habis itu tekan generate dan copy semua tulisan di generate code.
  9. masukan kata tersebut di dalam custumize,di media box,lalu save,jika anda masuk view profile maka tunggu loadingnya dan kalian bisa menikmati layout tersebut.
selamat mencoba kawan!

0 comments: